Skip to content

Yayasan Barkasmal.com

Barkasmal BerQurban

  • by

Secara harfiah, kurban atau qurban memiliki arti hewan sembelihan. Menurut istilah, kurban artinya menyembelih hewan tertentu pada Hari Raya Idul Adha sebagai bentuk ibadah kepada Allah SWT.🤲

Alhamdulillah acara Penyembelihan dan penyaluran Hewan Qurban telah dilaksanakan pada 18 Juni 2024 berjalan dengan baik, lancar dan insyaAllah amanah. 😇

Kami ucapkan terimakasih kepada donatur yang telah melaksanakan qurbannya bersama dengan Barkasmal, semoga dapat menambah taqwa kita kepada Allah Swt dan semoga menjadi berkah, serta qurbannya insyaAllah bermanfaat bagi penerima manfaat. Aamiin

“Sebaik-baik manusia adalah yang paling bermanfaat bagi manusia (yang lain)” (HR. Ahmad, ath-Thabrani, ad-Daruqutni) . Jika kita bisa memberikan manfaat kepada orang lain, maka tidaklah manfaat itu melainkan akan kembali untuk kebaikan diri kita sendiri.” 😇

Yuk kita tebar benih manfaat dengan berdonasi melalui :
💳 Bank Syariah Indonesia 8338107020 a/n Yayasan Barkasmal Nusantara
💳 Muamalat 535 000 8523 a/n BARKASMAL NUSANTARA YYS
💳 CIMB Niaga Syariah 778.11.55555 a/n Yayasan Barkasmal Nusantara

Yayasan Barkasmal Nusantara
@barkasmal
@preloved_barkasmal
@digimal_
www.barkasmal.com
———-

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *